Sabtu, 19 Februari 2011

Filosofi Nama & Logo Baru Informatika 2

DARKIN2 . Ya, itulah nama kelas Informatika 2 . DARKIN2 sendiri adalah plesetan kata dari baruDARK INformatika 2 . dalam Bahasa Inggris, Dark yang berarti gelap memaknai bahwa kelas Informatika 2 adalah kelas yang sulit untuk di tebak . sudah ada kan beberapa bukti, kalo kelas kita tidak pernah bisa di tebak :) . Jadi, DARKIN2 bisa di artikan bahwa Kegelapan Informatika 2, atau Kelas yang sukar ditebak (cicing, cicing, padahal modol..) . Nah, untuk logo terbaru saat ini, yang bergaya HARDCORE, mempunyai makna juga . diantaranya stik baseball dengan gagang kujang (beberapa orang bilang kalo lebih mirip sama Shotgun) adalah simbol bahwa kelas kita siap untuk melawan segala bentuk apapun yang keluar dari kehendak dan kemampuan kita . angka romawi MMVIII (2008) adalah tahun dimana kita pertama kali tergabung :), dan MMXI (2011) adalah tahun dimana kita harus berpisah . Simbol angka tersebut juga adalah sebuah doa yg kira-kira seperti ini ASUPNA BARENG, LULUSNA BARENG !! . Nah, tulisan melingkar yang memakai bahasa Italia "SIAMO HARDCORE IN NOME DELL'AMICIZIA" yang dalam Bahasa Inggris berarti "WE ARE HARDCORE, IN THE NAME OF FRIENDSHIP", atau dalam Bahasa Indonesia adalah "KITA HARDCORE DALAM NAMA PERSAHABATAN" . Kenapa yah ko pake hardcore ?? Selain style hardcore cukup keren, hardcore juga mempunyai makna KERAS, dan KEBERSAMAAN . Filosofi "keras" dari hardcore sangat pas dengan arti dari stick baseball dan gagang kujang . Sementara filosofi "kebersamaan" sendiri adalah simbol bahwa kelas kita memang yang paling kompak ;) .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar